Tuesday, March 6, 2012

Filosofi orang menggunakan internet

Pada dasarnya setiap orang menggunakan internet adalah untuk Mencari informasi saja dan kemudian pergi, berikutnya ada orang yang ingin mengembangkan sesuatu dengan mencari informasi atau bahan-bahan penting di internet, kemudian ada juga orang yang ingin membeli sesuatu karena dia memang membutuhkan nya dan tidak mau repot - repot harus ke pusat perbelanjaan untuk membeli barang yang diinginkannya, ada juga orang yang berinternet untuk menjual produk yang dimilikinya, produk yang dimaksud bisa berupa produk maya ataupun produk nyata.

Yang manakah tipe anda dari semua kategori yang saya sampaikan tersebut diatas? pasti anda merupakan salah satu dari antara semua tipe diatas, karen begitulah adanya orang menggunakan internet di seluruh belahan dunia ini.

0 comments:

Post a Comment